twitter

Pengelana Jagat | 10.14 | Comments Selasa, 17 Mei 2011
Pada postingan terdahulu pernah saya postingkan bagaimana cara menonaktifkan control panel, bagi yang belum membaca silahkan klik disini. Pada kali ini saya akan postingkan cara menonaktifkan control panel dengan menggunakan registry tweak.
Kita dapat juga men-tweak registry untuk menonaktifkan control panel, hal ini dapat bekerja pada semua versi windows. Sebelum memulai action ada baiknya kita membuat restore point atau backup registry, untuk berjaga - jaga bila ada suatu hal yang diluar dugaan.
Setelah kita membuat backup sistem mulailah kita lakukan cara penonaktifan control panel :
" Ketik Regedit (pada run) >> HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\Curent Version\Policies\Explorer >> klik panel sebelah kanan, buat DWORD baru(32bit) >> beri nama NoControlPanel >> klik kanan Value dan klik Modify >> ubah nilai jadi 1 >> ok >> keluar dari registry editor >> reboot kompi"

Setelah Di Reboot, maka control panel akan tidak tampak lagi pada menu start. Jika ada user yang mencoba untuk mengakses control panel lewat kotak search maka akan muncul pesan berikut yang menandakan bahwa ia dibatasi.
Hal Ini sangat berguna jika kita memiliki kompi yang tidak menginginkan user lain bermain - main dengan pengaturan control panel.

Semoga bermanfaat....

10 komentar:

  1. yansen
    17 Mei 2011 pukul 18.36

    terima kasih atas tutorialnya

  1. Prapatan Kertek
    17 Mei 2011 pukul 22.11

    Info yang bermanfaat..!!

  1. Unknown
    18 Mei 2011 pukul 10.33

    waaah, main2 registry nih, hehee

    thanks infonya :D

  1. Anonim
    18 Mei 2011 pukul 11.20

    maksudnya tweak registry itu apa ya?

  1. Anonim
    19 Mei 2011 pukul 14.13

    Wahh dulu saya sempat nyari2 nih.. tutor ini ehh bru skrang nemu disini, mantap sobb..

  1. Pengelana Jagat
    19 Mei 2011 pukul 22.17

    @id-yansoft:ok
    @Prapatankretek:ok gan
    @ladida:ya gan pokoknya sebelum utak atik dibackup dulu registry-nya
    @suci:bisa diartikan pengoptimalan suatu hal yang berhubungan dengan register windows
    @seavancee author:tq gan

  1. Venatio
    19 Mei 2011 pukul 23.40

    that was usefull.
    thanks for the info.

    hey..
    dont forget to visit my blog..
    http://venatioisgame.blogspot.com/

  1. Penghuni 60
    21 Mei 2011 pukul 12.26

    infonya mantap bgt nih... blh aku save ya...

  1. Hallo! geht´s noch ?
    22 Mei 2011 pukul 09.22

    Hi, Thanks for supporting me..i also supporting

  1. wongcrewchild
    25 Mei 2011 pukul 10.49

    tutornya bermanfaat sob, bisa lngsung dipraktekin, thanks

Posting Komentar