twitter

Pengelana Jagat | 08.09 | Comments Sabtu, 14 Mei 2011
Jika kita memiliki komputer yang digunakan bersama, baik keluarga atau teman, tentu saja mereka bisa mengakses Control Panel. Pada Control Panel ini, user bisa melakukan apa saja termasuk sedikit melakukan modifikasi sistem, misalnya melakukan sharing folder, menurunkan tingkat keamanan atau memanipulasi sistem hardware.
Bila kita tidak ingin Control Panel ini diakses oleh orang lain selain kita bisa menguncinya. Dengan sedikit tweak sederhana bisa menonaktifkan Control Panel yaitu dengan Group Policy. Catatan proses ini menggunakan Local Group Policy Editor
yang tidak tersedia di Windows 7 Home.
"Ketik Gpedit.msc kedalam kotak run >> Group Policy >> UserConfiguration >> Administrative Template >> Contol Panel(kolom kiri + klik 2x) >> Prohibit access to the Control Panel >> klik enable >> OK >> tutup Group Policy-nya ".
Setelah Control panel Dinonaktifkan maka tidak akan nampak lagi dalam start menu. Jika pengguna mencoba untuk mengetik Control Panel kedalam kotak pencarian di menu start, maka akan muncul pesan bila sistem dibatasi oleh administrator.
Sebenarnya ada lagi cara untuk menonaktifkan Control Panel dengan registry tweak tapi gak saya share sekarang, dilain waktu pasti saya akan lanjutkan artikel ini.


Semoga bermanfaat......

4 komentar:

  1. Unknown
    14 Mei 2011 pukul 11.32

    Mantap nih infonya.. Thx ia dah mau mampir ke my blog juga.. :)

  1. Doni Masrul
    15 Mei 2011 pukul 02.38

    boleh juga nih dicoba...

  1. Joss Blogger
    15 Mei 2011 pukul 11.45

    thanks FYI gan

  1. Adrian Rivaldy
    16 Mei 2011 pukul 07.17

    bagus nih sob infonya.thanks ya dah sharing.jangan lupa jga komentar balik di blogku ya

Posting Komentar